SUARAN HATIMU
KANDA…
BOLEHKAH AKU MEMINJAM BUKU-BUKUMU?
SAMPAI TANDA TITIK TAK LAGI TERSENYUM
BOLEHKAH AKU MEMBACA BUKU-BUKUMU?
SAMPAI TANDA KOMA TAK LAGI TERTAWA
BOLEHKAH AKU MEMBACA BUKU-BUKUMU?
SAMPAI TANDA KOMA TAK LAGI TERTAWA
KANDA…
AKU TAK PERNAH PUAS MEMBACA BUKUMU
SAMPAI DARAH PENGHABISAN PUN MENYAPAKU
AKU SELALU SAJA EMOSI
KETIKA BUKUMU ITU DIBACA OLEH ORANG LAIN
SAMPAI DARAH PENGHABISAN PUN MENYAPAKU
AKU SELALU SAJA EMOSI
KETIKA BUKUMU ITU DIBACA OLEH ORANG LAIN
KANDA…
SETIAP TANDA YANG ADA DALAM BUKUMU ITU
SELALU SAJA MEMBUATKU SABAR
SETIAP TANDA YANG ADA DALAM BUKUMU ITU
SELALU SAJA MEMBUATKU SADAR
SELALU SAJA MEMBUATKU SABAR
SETIAP TANDA YANG ADA DALAM BUKUMU ITU
SELALU SAJA MEMBUATKU SADAR
KANDA…
APAKAH KAMU TAHU BUKU APA ITU?
APAKAH KAMU TAHU BUKU YANG KU PINJAM ITU?
APAKAH KAMU TAHU BUKU YANG ENGGAN AKUN KEMBALIKAN KE KAMU?
APAKAH KAMU TAHU BUKU YANG TAK PERNAH KU RIDHAI, JIKA DIBACA OLEH ORANG LAIN?
APAKAH KAMU TAHU BUKU YANG ENGGAN AKUN KEMBALIKAN KE KAMU?
APAKAH KAMU TAHU BUKU YANG TAK PERNAH KU RIDHAI, JIKA DIBACA OLEH ORANG LAIN?
KANDA…
AKU INGIN BISIK-BISIK KE RELUNG HATIMU
KALAU BUKU YANG KU MAKSUD ADALAH HATIMU
KARENA KAU TAK PERNAH RELA BUKU ITU DIBACA OLEH ORANG LAIN, SELAIN AKU
KARENA AKU TAK PERNAH DIAM, KALAU BUKU ITU DIPINJAM OLEH ORANG LAIN, SELAIN AKU
KARENA KAU TAK PERNAH RELA BUKU ITU DIBACA OLEH ORANG LAIN, SELAIN AKU
KARENA AKU TAK PERNAH DIAM, KALAU BUKU ITU DIPINJAM OLEH ORANG LAIN, SELAIN AKU
KANDA…
ASAL KAMU TAHU!
KAU ADALAH BUKUKU SEPANJANG WAKTU
KARENA SEBAIK-BAIKNYA TEMAN ADALAH BUKUMU
IZINKAN AKU MEMBACA, MENGHAYATI, DAN MENDALAMI APA YANG ADA DALAM BUKU ITU.
KARENA SEBAIK-BAIKNYA TEMAN ADALAH BUKUMU
IZINKAN AKU MEMBACA, MENGHAYATI, DAN MENDALAMI APA YANG ADA DALAM BUKU ITU.
Puisi nya bagus kang , tapi ada satu kata yg tidak pas , yaitu "bisik-bisik" , menurut saya lebih bagus kalo di kasih kata "berbisik" , terima kasih
ReplyDeletemaksih atas masukannya kang... baru buka lagi wkwkwkw
Delete